Ekonomi

Pengelolaan Sumber Daya Manusia, Kunci Ketahanan Bisnis PRODIA

×

Pengelolaan Sumber Daya Manusia, Kunci Ketahanan Bisnis PRODIA

Sebarkan artikel ini
SinarHarapan.id-Memasuki usia 50 tahun, Prodia telah melaksanakan sejumlah program pengembangan dan pengelolaan SDM yang sesuai dengan visi misi dan falsafah Prodia. Adapun contoh program pengembangan tersebut seperti pendirian Prodia Corporate University (ProU) sebagai pusat pengembangan kompetensi dan wawasan SDM Prodia, yang didukung dengan program-program pengembangan seperti Learning Program for Support Revenue, Learning Program for Leadership & Talent Forming, Program Pengembangan Khusus lainnya yang dikembangkan untuk mendukung pembentukan dan pengelolaan soft skill, hard skill, dan penanaman value perusahaan melalui metode digital learning system dan digital course.(RedI)
SinarHarapan.id-Memasuki usia 50 tahun, Prodia telah melaksanakan sejumlah program pengembangan dan pengelolaan SDM yang sesuai dengan visi misi dan falsafah Prodia. Adapun contoh program pengembangan tersebut seperti pendirian Prodia Corporate University (ProU) sebagai pusat pengembangan kompetensi dan wawasan SDM Prodia, yang didukung dengan program-program pengembangan seperti Learning Program for Support Revenue, Learning Program for Leadership & Talent Forming, Program Pengembangan Khusus lainnya yang dikembangkan untuk mendukung pembentukan dan pengelolaan soft skill, hard skill, dan penanaman value perusahaan melalui metode digital learning system dan digital course.(RedI)