SinarHarapan.id – Direktur Utama KAI Commuter, Asdo Rtriviyanto, turut memperingati Hari Pahlawan di Stasiun Jakarta Kota pada Senin (11/11/2024). KAI Commuter mengadakan berbagai kegiatan untuk memperingatinya, mulai dari upacara, acara hiburan menarik, hingga pertunjukan teater.