SinarHarapan.id – PLN terus memperluas dan memperkuat infrastruktur kelistrikan di berbagai wilayah Indonesia, terutama daerah terpencil dan terpinggirkan. Dengan adanya listrik yang stabil, masyarakat di daerah kini dapat mengembangkan sektor-sektor ekonomi baru, seperti UMKM, industri rumahan, hingga sektor pariwisata yang sebelumnya terbatas karena kurangnya akses energi. Foto: SHID/Ruht Semiono
Energi Bersih PLN Dorong Pertumbuhan Ekonomi di Daerah
